Category: Activity
-

Gerbangtara Dampingi Kunjungan Wakil Presiden RI ke IKN, Dorong Akselerasi Infrastruktur dan Penguatan SDM Digital
Gerbangtara mendampingi Gibran Rakabuming dalam kunjungan kerja ke Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur pada (30/12) untuk meninjau langsung progres pembangunan infrastruktur dan fasilitas publik di ibu kota baru Indonesia. Kunjungan kerja ini merupakan tindak lanjut arahan langsung Presiden RI untuk memastikan percepatan pembangunan IKN berjalan sesuai target nasional. Dalam peninjauan tersebut, Wakil Presiden menekankan…
-

Gerbangtara Hub Rayakan Puncak Talent Academy 2025: Menguatkan Pemuda, Menggerakkan Dampak Kolektif
Gerbangtara Hub menutup rangkaian Talent Academy 2025 dengan perayaan puncak yang digelar di Kantor Kelurahan Sepinggan Raya, Balikpapan Selatan. Program ini bukan hanya kegiatan pelatihan, tetapi sebuah gerakan kolektif untuk membuka akses ilmu, memperluas wawasan, dan menumbuhkan budaya kolaborasi berkelanjutan bagi pemuda Balikpapan dan Kalimantan Timur. Puncak acara ini menegaskan satu pesan utama yakni pemberdayaan…
-

Gerbangtara Fasilitasi Suara Lokal untuk Masa Depan IKN
Kutai Kartanegara – Konsorsium Gerbangtara sukses menggelar Workshop Capacity Building Klaster Ormas, Komunitas Adat, dan CSO yang berlangsung di Pendopo Wakil Bupati Kutai Kartanegara pada 27–28 September 2025. Kegiatan yang berkolaborasi dengan Kitabisa.org ini menghadirkan belasan delegasi terpilih sebagai media untuk membangun ruang dialog bagi masa depan Ibu Kota Nusantara (IKN). Selama workshop, para delegasi difasilitasi…
-

Bangga! Aie Natasha Raih Global Changemaker Award Berkat Kontribusinya untuk SDM dan Lingkungan
Kabar membanggakan datang dari kancah internasional. CEO Enable Project sekaligus Koordinator Konsorsium Gerbangtara Aie Natasha meraih Global Changemaker Award yang diberikan oleh Sustainable Development Council (SDC), sebuah organisasi yang memiliki Special Consultative Status di bawah United Nations ECOSOC. Penghargaan bergengsi ini diserahkan dalam rangkaian 5th International Youth Forum (IY 5.0) yang berlangsung pada 21–22 Agustus…
-

Gerbangtara Gandeng BEI dan MNC Sekuritas Luncurkan Galeri Investasi Digital di Balikpapan
Konsorsium Gerbangtara resmi menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan PT Bursa Efek Indonesia (BEI) dan PT MNC Sekuritas terkait pendirian Galeri Investasi Digital, Literasi Investasi, dan Pemberdayaan Masyarakat. Penandatanganan ini berlangsung di Kantor Perwakilan BEI Kalimantan Timur, Kota Balikpapan (19/8). Kolaborasi strategis ini bertujuan memperluas akses literasi dan inklusi keuangan, khususnya dalam memperkuat ekosistem investasi…
-

Komisi X dukung penguatan kapasitas masyarakat lokal di IKN
Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian menyatakan dukungan terhadap upaya penguatan kapasitas masyarakat lokal di sekitar Ibu Kota Nusantara (IKN) yang digerakkan Konsorsium Gerakan Bangun Nusantara (Gerbangtara). Menurut Hetifah, insiatif tersebut berpotensi membangkitkan semangat komunitas dan organisasi masyarakat sipil di Kalimantan Timur dalam mendukung pembangunan IKN yang inklusif dan partisipatif. “Saya merasa sangat terkesan…